Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sambangi Warga dalam Sistem Door to Door

    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sambangi Warga dalam Sistem Door to Door
    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sambangi Warga dalam Sistem Door to Door

    Brigadir Prima Anugrah, Bhabinkamtibmas Desa Parakansalak, Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi, melaksanakan kegiatan door to door system dengan mengunjungi warga di Kampung Babakan, Rt.02/04.

    Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan penting kepada tokoh masyarakat serta warga sekitar. Mereka ditekankan untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif dengan meningkatkan kegiatan satkamling dan ronda malam guna mengantisipasi potensi aksi kriminalitas dan gangguan kamtibmas lainnya.

    Selain itu, warga juga diimbau untuk segera melaporkan kepada Bhabinkamtibmas apabila terjadi aksi kriminalitas, bencana alam, atau kejadian lain yang berpotensi mengganggu ketertiban dan keamanan.

    Kegiatan berjalan dengan tertib, dan dokumentasi terkait telah dilampirkan. Ini merupakan upaya nyata Polsek Parakansalak dalam menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat serta meningkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga keamanan bersama.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Sambang kantor Desanya, oleh Polsek Kalibunder...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    BINUS Online Raih Predikat Kampus Online Terbaik di Indonesia dan Pengakuan Global di Tahun 2024
    Penguatan Kompetensi Audit Mahasiswa melalui Program Praktisi Mengajar Universitas YARSI
    'No Viral No Justice', Tanda Sebuah Negara Sudah Menjadi Vigilanty Country
    Jika Pemimpin Indonesia Tulus Mencintai Rakyat, Dipastikan Tidak Ada Kemiskinan di Bumi Nusantara
    Hendri Kampai: Hindari Terlalu Banyak Intervensi terhadap Kewenangan, Polri di Bawah Presiden Adalah Langkah Tepat

    Ikuti Kami